Giliran Artis Catherine Wilson Ditangkap Polisi Gegara Narkoba

0
44

“Waduh, nyampek aja belum Mas tersangkanya. Insya Allah (pekan depan dirilis),” katanya mengakhiri pembicaraan.

Catherine Wilson atau biasa disapa Keket merupakan perempuan kelahiran Jakarta, 25 Februari 1981. Dia dikenal sebagai model papan atas berdarah Inggris (ayah) dan Indonesia-Arab (ibu). Banyak film layar lebar yang dibintanginya. Seperti, Cinta Silver dan Pesan dari Surga.

Keket pernah diketahui berpacaran dengan Mario Lawalata. Kemudian pernah juga menikah dengan seorang pengusaha peternakan dari Malang, Achmad Muchlas Arofat, duda beranak satu dengan Wali Nikah, karena ayah dari Catherine Wilson bukan seorang Muslim. Resepsi pernikahan diadakan tanggal 23 Juni 2012.

Pada bulan Mei 2014, rumor bahwa Keket akan berpisah dari suaminya akan datang kepada media. Pada bulan Juni 2014, Keket mengkonfirmasi ia bercerai dengan suaminya pada bulan Februari tahun 2013, setelah tujuh bulan menikah.(jpc)