Gawat ! Ada Temuan Positif Corona di Atletico Madrid Jelang Perempat Final Liga Champions

0
36
Atletico Madrid

Kendati demikian, Atletico menjadwalkan tes menyeluruh lagi di anggota skuatnya sebelum berangkat ke Lisbon.

 

Atletico sedianya dijadwalkan menghadapi RB Leipzig di babak perempat final pada Kamis (13/8) waktu setempat (Jumat WIB), setelah berhasil menyingkirkan juara bertahan Champions, Liverpool, di putaran sebelumnya. (antara/rur)