Terus Melonjak, Hari Ini Jawa Barat Sumbang 752 Kasus Positif Covid-19

0
33

Sementara angka kematian bertambah 98 jiwa. Paling banyak terjadi di Jawa Timur sebanyak 25 jiwa. Kini sudah 11.472 jiwa meninggal dunia akibat Covid-19.

Angka pasien sembuh bertambah 3.854 orang. Paling banyak pasien sembuh di DKI Jakarta sebanyak 986 orang. Kini sudah 240.291 orang sembuh dari Covid-19. Ada 498 kabupaten kota terdampak Covid-19. Ada 3 provinsi di bawah 10 kasus. Dan hanya 1 provinsi mencatat nol kasus.(jpc)