Penumpang Melandai, Bus Gratis Kemenhub di Stasiun Bogor Bertahap Dikurangi

0
40

Dalam dua minggu terakhir diluncurkan layanan baru JR Connexion di Sentul City Kabupaten Bogor) serta di Perumahan Taman Sari Persada Kota Bogor.

Peluncuran di Taman Sari Persada ini merupakan yang pertama di Kota Bogor. Di mana hal itu berlanjut dengan peluncuran JR Connexion di area pemukiman sekitar Stasiun Bogor, kemarin.

Diharapkan, JR Connexion bisa menjadi solusi pengurai kemacetan. “Itu diharapkan tentunya, bahwa Kota Bogor dikenal dengan kota macet. Sehingga tadinya yang banyak memakai kendaraan pribadi, bisa beralih ke JR Connexion,” sambung Polana.

Soal tarif JR Connexion yang dipatok sebesar Rp15 ribu, Polana mengaku BPTJ sudah melakukan survei. “Tarif yang bisa diterima masyarakat ya segitu,” tukasnya. (dka/c)

https://youtu.be/nl3yYFZV7qI