Bioskop di Kabupaten Bogor Masih Dilarang Buka

0
42
Ilustrasi

Salah seorang warga, Ikhsan berharap, bioskop bisa dibuka kembali. Hanya saja, ia juga masih khawatir dengan tingkat penularan di Kabupaten Bogor. Jangan sampai pembukaan bioskop justru menjadi klaster baru karena kondisinya yang berada dalam ruangan tertutup.

“Kalau dibuka juga, kemungkinan tidak terlalu banyak yang nonton. Banyak masyarakat yang masih khawatir. Kita juga mau ngajak pasangan pasti mikir dua kali. Soalnya kan ada pembatasan jarak,” pungkasnya. (mam/c)