OTG Dikarantina di Lido, Pemkot Tunggu Perjanjian Kerjasama dengan BNN

0
47
BNN-Lido
BNN Lido

Retno mengatakan Pemkot Bogor juga nanti akan menempatkan secara khusus mobil ambulance, yang digunakan untuk memindahkan pasien OTG ke Lido BNN.

Hanya saja, kata Retno, Pemkot Bogor belum merinci berapa anggaran yang dibutuhkan selama pasien covid-19 Kota Bogor nanti dipindahkan ke Lido BNN.

“Sudah diperkirakan, sudah dihitung jumlahnya, RKB-nya (Rencana Kebutuhan Belanja) sudah. tapi saya harus konsultasi dulu dengan Insepktorat. Insya Allah disuport melalui anggaran BTT,” ujarnya. (ded/c)