Ekonom: Sangat Berat Untuk Pulihkan Ekonomi ke Zona Positif

0
34
Ilustrasi mall tutup

Di sisi lain, Ekonom BCA David Sumual melihat bahwa perekonomian bisa kembali ke zona positif meski masih tipis. Namun dengan syarat realisasi belanja pada program Pemulihan Ekonomi Nasional (PEN) bisa terealisasi dengan cepat.

Realisasi belanja PEN terutama di belanja pemerintah dan dana desa yang akan mendorong belanja dari masyarakat kelas menengah bawah. Jika keduanya terealisasi baik maka perekonomian bisa kembali ke 1%.

Namun, melansir CNBC Indonesia, jika kedua bidang tersebut tidak bisa didorong dengan baik maka perekonomian kuartal IV masih akan di zona kontraksi yakni kisaran -2 sampai -0,5%. (*/ran)