Kondisi Saat Ini Lebih Parah dari Krisis 1997 dan 2008

0
32
Sandiaga Uno
Sandiaga Uno

Sementara yang kedua, adalah pemulihan sektor-sektor yang mendorong penciptaan lapangan kerja. Mulai dari sektor pangan, sektor digital, sektor kesehatan, dan secara rasional kita mencoba melakukan satu adaptasi dalam keadaan ekonomi yang sangat sulit ini.

“Kalau kita adaptif, kita bisa melihat sektor-sektor yang rendah resiko kesehatannya. Namun tinggi manfaat ekonominya,” jelasnya.

Sandi mengingatkan, UMKM adalah pahlwan perekonomian Indonesia dimana 60 persen produk domestik bruto (PDB) berasal dari UMKM. Selain itu, sekitar 97 persen lapangan kerja dicipitakan dari sektor UMKM juga.

“Dampak UMK ini dirasakan 60 juta masyarakat Indonesia. Saya rasa tepat jika kita fokuskan di sektor UMKM dan ekonomi keluarga,” katanya.(jpc)